Nama Project : Media Interaktif Game Edukasi Anak-Anak
Tema : Mengenal Tentang Pancasila
Assalammualaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh, halo selamat datang guys . Today Saya akan share tentang project work tentang Media Interaktif Rukun Iman
Apa itu Media Interaktif? Media interaktif biasanya mengacu pada produk dan layanan digital pada sistem berbasis komputer yang merespon tindakan pengguna dengan menyajikan konten seperti teks, gambar bergerak, animasi, video, audio, dan video game.
Sesuai dengan namanya “Media” sendiri memiliki arti alat untuk menyampaikan/menyalurkan/mengirim sebuah pesan. Sedangkan “Interaktif” sendiri berarti hal yang berjalan berdasarkan interaksi dua arah (dalam kasus ini berarti pengguna dan media itu sendiri).
Media Pembelajaran Interaktif saat ini sangat diminati dan telah banyak pula di aplikasikan untuk menyampaikan materi pelajaran baik di sekolah maupun universitas, namun di sekolah PAUD belum pernah di gunakan media pembelajaran interaktif sebagai media pengajaran dari guru terhadap para murid. Proyek tugas akhir ini dibuat dengan tujuan diciptakannya media pembelajaran baru yang secara interaktif khususnya di sekolah PAUD dan untuk memudahkan penyampaian materi pembelajaran kepada para anak usia dini yang dimana fungsi dari media pembelajran interaktif ini guna menunjang kecerdasan para anak usia dini di usia keemasan dan masa-masa kritis mereka dengan pengenalan pengenalan huruf, angka, bentuk, dan sebagainya. Aplikasi media pembelajaran interaktif berbasis 3D ini untuk simulasinya dirancang dan dikembangkan menggunakan metode pengembangan media yaitu menggunakan metode pengembangan Cepy Rianna, 2007. Pembuatan Intro, Menu Utama hingga konten media pembelajarannya menggunakan software 3D berupa Microsoft PowerPoint dan. Pengembangan media ini menghasilkan aplikasi multimedia yang berupa media pembelajaran interaktif berbasis 3D. Media pembelajaran interaktif berbasis 3D yang disajikan adalah simulasi dari Media Pembelajaran Interaktif Piano, Pengenalan Angka, Pengenalan Huruf, Pengenalan Bentuk Primer, Menyusun Balok dan Menyusun Lingkaran.
Nah teman-teman, berikut detail gambar dari project ini :
Manfaat: Dibalik pembuatan Media Interaktif Rukun Imanini ada harapan dan do'a bagi Saya, yaitu agar generasi zaman kita tidak lagi lupa dengan khaliknya, Allah Subhana Wata'ala. Sudah sepatutnya kita bersyukur atas semua berkah yang kita terima.
Posting Komentar